Jumat, 07 Oktober 2011

Konsep Blog Ini

Wah-wah tampak nya agak sedikit berubah konsep blog ini....wkwk
bukan sedikit ding tapi banyak...tp mudah-mudah lewat blog ini bisa membatu menjawab pertanyaan berbagai petanyaan orang yang ingin mencari tau, tentu nya hal2 yang berkaitan dengan isi posting di blog ini :D

enjoy ada dah..hehe...:P

Implementasi Pemrograman Berorientasi Objek dengan Java - Kasus Persegi Panjang

Jika kita melihat suatu persegi panjang sebagai objek, maka kita akan medapatkan bagian-bagian dari objek persegi panjang tersebut. dimana persegi panjang secara umum memiliki :
  1. Panjang
  2. Lebar
  3. Luas
  4. Keliling
Untuk keliling dan luas, masing-masing memiliki rumus sebagai berikut :







Setelah didapatkan bagian-bagian dari persegi panjang maka dapat kita simpulkan bahwa untuk membuat suatu objek persegi panjang kita membutuhkan bagian-bagian tersebut. untuk menciptakan objek tersebut, kita akan membuat cetakan nya terlebih dahulu (kelas). Maka dalam struktur java dapat kita buat kelas PersegiPanjang seperti di bawah ini :

public class PersegiPanjang {
    public float panjang,lebar,luas,keliling;
    public PersegiPanjang() {
    }
        public PersegiPanjang(float panjang, float tinggi) {
        this.panjang = panjang;
        this.lebar = tinggi;
    }
    public void setPanjang(float panjang){
        this.panjang = panjang;
    }
    public void setLuas(float luas){
        this.luas = luas;
    }
    public void setKeliling(float keliling){
        this.keliling = keliling;
    }
    public void setTinggi(float tinggi){
        this.lebar = tinggi;
    }
    public float getPanjang(){
        return this.panjang;
    }
    public float getLebar(){
        return this.lebar;
    }
    public float getLuas(){
        return (this.panjang+this.lebar);
    }
    public float getKeliling(){
        return (2*(this.panjang+this.lebar));
    }
}

Setelah membuat cetakan atau kelas PersegiPanjang, maka kita tinggal membuat aplikasi atau program untuk menciptakan objek  persegi panjang dari kelas PersegiPanjang diatas seperti berikut ini :

public class LuasPersegiPanjang {
    public static void main(String args[]){
        //objek persegipanjang dengan konstuktor kosong
        PersegiPanjang pj = new PersegiPanjang();
        //objek persegipanjang dengan konstuktor yang sudah ditentukan
        // yaitu persegi panjang dengan panjang 7 dan tinggi 4
        PersegiPanjang pj2 = new PersegiPanjang(7, 4);
        //objekpersegipanjang(pj) di masukkan panjang dan tinggi
        pj.setPanjang(7);
        pj.setTinggi(4);
        //tampilkan luas dan keliling dari masing masing objekpersegipanjang
        //pj1
        System.out.println("Luas persegi panjang dari objek pj     = "+ pj.getLuas());
        System.out.println("Keliling persegi panjang dari objek pj = "+ pj.getKeliling());
        System.out.println("Panjang persegi panjang dari objek pj  = "+ pj.getPanjang());
        System.out.println("Lebar persegi panjang dari objek pj    = "+ pj.getLebar());
        //pj2
        System.out.println("\nLuas persegi panjang dari objek pj2     = "+ pj2.getLuas());
        System.out.println("Keliling persegi panjang dari objek pj2 = "+ pj2.getKeliling());
        System.out.println("Panjang persegi panjang dari objek pj2  = "+ pj2.getPanjang());
        System.out.println("Lebar persegi panjang dari objek pj2    = "+ pj2.getLebar());
    }
}

"pj" merupakan objek yang dibuat dari cetakan atau kelas PersegiPanjang dengan konstruktor kosong yang nanti nya harus di isi atau di set tinggi dan lebar dari objek tersebut, dalam hal ini panjang nya sebesar 7 dan lebar sebesar 4 pada fungsi setPanjang dan setLebar.

"pj2" merupakan objek yang dibuat dari cetakan atau kelas PersegiPanjang dengan konstruktor yang memiliki parameter panjang dan lebar, dalam hal ini panjang nya sebesar 7 dan lebar sebesar 4.

Hasil nya dapat kita lihat sebagai berikut :



Demikian implementasi pemrograman berorientasi objek menggunakan java dengan kasus persegi panjang. Sebagai latihan anda dapat mengubah kelas PersegiPanjang untuk mencari Panjang atau Lebar jika sudah diketahui Luas atau Kelilingnya. Anda juga dapat mengganti tipe float ke tipe data lain yang lebih cocok menurut anda :D..

Done.
* gambar rumus dan persegi panjang diambil dari http://id.wikipedia.org/wiki/Persegi_panjang